Memahami dan melakukan analisa terkait proses pekerjaan pengecatan bidang properti. Sebenarnya ini adalah sebuah proses bisnis yang bisa menjadi satu hal yang bisa di kembangkan. Karena kita bisa menghitung cost operasional dari harga jasa pengecatan per meter dari range harga yang tersebar di pasaran.
Menyadari akan pentingnya aspek pengecatan dalam sebuah proses pembangunan konstruksi. Maka pemahaman terkait bagaimana cara terbaik dalam menghitung harga jasa pengecatan per meter pada akhirnya menjadi satu hal yang penting untuk di bicarakan. Mengingat salah dalam memberikan harga, maka yang ada sudah pasti kita akan mengalami kerugian baik secara waktu, tenaga dan biaya.
Itulah sebabnya, menyadari bahwa aktivitas pekerjaan pengecatan adalah begitu penting. Maka ada baiknya kita tahu sejak diri harga jasa pengecatan per meter. Dengan kita tahu kisaran harga per meter tinggal selanjutnya mencari keuntungan selisih lebih proyek pekerjaan pengecatan yang akan di lakukan tersebut. Ibarat kata dengan kita sudah ada acuan harga jasa pengecatan per meter makin mempermudah kita sebagai pelaku untuk menghitung berapa keuntungan yang akan di dapat pada saat kita melakukan aktivitas bisnis tadi menggunakan acuan dari harga jasa pengecatan per meter. Setidaknya setelah kita paham range harga jasa pengecatan per meter. Maka jika pada akhirnya ada klien atau perusahaan yang menginginkan model pembayaran berdasarkan metode harga per meter sudah pasti kita akan mudah mencari hasil maksimal yang bisa kita dapatkan.
Range Harga Jasa Pengecatan Per Meter untuk jadi Acuan Kerja
Akan menjadi berbeda memang ketika proses pekerjaan pengecatan di lakukan sendiri. Banyak hal negatif mungkin yang akan di capai karena banyak faktor yang membuat hasilnya tidak maksimal. Tetapi akan lebih baik jika pekerjaan tersebut dilakukan oleh orang yang sudah berpengalaman. Maka bukan saja hasilnya maksimal, tetapi juga lebih enak karena tidak perlu banyak memberikan briefing terkait apa yang ingin di jalankan. Paling hanya untuk koordinasi terkait teknis pekerjaan dengan skema kerja yang sudah di sepakati bersama di awal perjanjian kerjasama.
Untuk mempermudah pemilihan dan penugasan profesional jasa cat tembok, maka bersama ini kami sajikan harga jasa cat tembok sesuai dengan spesifikasi yang ada di tahun 2021. Tujuan dari penyajian ini adalah agar semua pihak baik perusahaan atau perseorangan bisa mendapatkan informasi yang pasti terkait kisaran harga jasa cat tembok secara umum. Karena jika ada permintaan khusus di luar apa yang sudah di sajikan sudah pasti ada penambahan harga yang disesuaikan dengan kebutuhan tersebut.
Harga Borongan Cat Dengan Material (Dinding)
1. Borongan Cat Bahan Dulux Rp 49.000 per meter
2. Borongan Cat Bahan Mowilex Rp 50.000 per meter
3. Borongan Cat Bahan Vinilex Rp 35.000 per meter
4. Borongan Cat Bahan Catylac Rp 35.000 per meter
Harga Borongan Cat Tanpa Material ( Dinding )
1.Borongan Cat Dinding Baru Interior Rp17.500 per meter
2. Borongan Cat Dinding Baru Eksterior Rp25.000 per meter
3. Borongan Cat Plafon Rp17.000 per meter
4. Borongan Cat Pengerokan Rp17.500 per meter
Harga Borongan Cat Duco dan Melamic 2021
Bidang Luas Harga Borongan Spesifikasi Cat
Daun pintu 1 set standar Rp1.650.000 Nippe 2000
Daun jendela 1 set standar Rp 900.000 Nippe 2000
Kusen m1 Rp 85.000 Nippe 2000
Achitrave m1 Rp 70.000 Nippe 2000
Plat besi m2 Rp 240.000 Nippe 2000
Kitchenset m1 (luar dalam ) Rp 750.000 Nippe 2000
Lemari m2 (luar dalam) Rp 900.000 Nippe 2000
Daun pintu m2 ( 2 sisi ) Rp 460.000 Danagloss
Daun jendela m1 ( 2 sisi ) Rp 100.000 Danagloss
Kusen m1 Rp 95.000 Danagloss
Achitrave m1 Rp 80.000 Danagloss
Plat besi m2 Rp 260.000 Danagloss
Kitchenset m1 ( luar dalam ) Rp 850.000 Danagloss
Lemari m2 ( luar dalam ) Rp1.200.000 Danagloss
Harga Upah Tukang Cat Interior 2021
Perkiraan Harga Upah Tukang Cat Interior Luas Merek Cat
Rp 20.000 s.d Rp 22.000 M2 Jotun
Rp 20.000 s.d Rp 22.000 M2 Propan
Rp 20.000 s.d Rp 22.000 M2 Jotun majestic
Rp 19.000 s.d Rp 21.000 M2 Dulux
Rp 18.000 s.d Rp 19.000 M2 Catylac
Rp 21.000 s.d Rp 23.000 M2 Mowilex
Rp 18.000 s.d Rp 20.000 M2 Jotun jotaplast
Harga Upah Tukang Cat Eksterior 2021 Luas Merek Cat
Rp 24.000 s.d Rp 27.000 M2 Propan Décor Shield
Rp 21.000 s.d Rp 23.000 M2 Propan Eco Shield
Rp 26.000 s.d Rp 29.000 M2 Dulux Weather Shield
Rp 21.000 s.d Rp 23.000 M2 Jotun Jotashield
Rp 28.000 s.d Rp 30.000 M2 Mowilex Weathershield
Setidaknya setelah mengetahui seperti apa nantinya terkait aktivitas jasa pengecatan per meter yang menjadi acuan dalam bekerja. Nah setelah itu bisa di pahami dengan cukup baik, maka sudah pasti semua pekerjaan akan bisa di selesaikan dengan cukup baik. Itulah untungnya menggunakan pekerja profesional. Toh bagaimana pun juga harga jasa pengecatan per meter bisa menjadi acuan awal dalam memulai percakapan dengan konsumen.
Bagi anda yang ingin mendapatkan artikel terbaik mengenai semua hal yang berhubungan dengan teknik pengecatan, jangan lupa untuk terus mengikuti artikel di Jasacat. Karena kami akan memberikan selalu artikel terbaik dalam bidang pengecatan dan semua hal yang terkait dengan proses pengecatan.
Untuk jasa cat rumah dengan hasil terbaik hubungi kami pada kami nomor 081322221884. untuk bisa mendapatkan solusi terbaik untuk pengecatan hunian anda.